Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2022

Sisi Lain Manusia : "Hallo Effect"

Gambar
Halo Effect:  Kenapa kita salah pilih pasangan, karyawan sampai pimpinan dan bagaimana agar tidak tertipu CV yang memukau Apa itu Halo Effect?  Setiap kenaikan kelas saat sekolah dulu, saya pasti ketemu teman baru. Karena belum kenal, saya menilai kawan baru ini dari tampilan dan pembawaannya. Kalau terlihat rapi dan sopan, saya lekas berasumsi: Pasti dia juga pintar.  Kadang, Halo Effect-nya ga mutu: Hanya karena tulisannya bagus, berarti si anak ini rajin belajar. Dan berpotensi ranking 1. Minimal, cocok jadi sekretaris. Tapi, Halo Effect paling absurd yang saya terima di masa sekolah, berkaitan dengan nama saya. Seorang teman kelas 2 SMA pernah menanyai saya menjelang pensi. “Kamu bisa main bass ga?” “Ya enggaklah!” Jawab saya tegas. “Lagian, kenapa e kamu nanyain aku kayak gitu?” “Lah, namamu kan Bondan. Siapa tahu jago nge-bass. Kayak Bondan Prakoso.” Parahnya, guru pun tak kebal dari Halo Effect ini. Banyak guru yang hanya karena seorang murid tampak cerda

Rumus Copywriting 2022

Gambar
5 Cara Untuk Membuat Storytelling Anda Lebih Menarik.  1. Ajukan pertanyaan 2. Berikan jeda 3. Tarik sudut pandang 4. Sederhanakan konsep yang sulit 5. Bangun ketegangan Contoh -----> 1. Ajukan pertanyaan.  - Bisakah saya sepenuhnya jujur ​​padamu? - Ingin tahu bagian terbaiknya?  - Tapi mengapa dia melakukannya? 2. Berikan jeda - Saya akan menjelaskannya sebentar lagi.  - Lebih lanjut tentang itu nanti  - Untuk sementara, begini kesimpulannya 3. Tarik sudut pandang - Anda bisa bayangkan ...  - Saya juga pernah mengalaminya ...  - Tebakan saya ...  4. Sederhanakan konsep yang sulit - Bayangkan seperti ini ...  - Taruhlah begini ..  - Sebenarnya ...  - Saya coba jelaskan ...  5. Bangun ketegangan  - Ketika itu dilakukan  - Bagian yang paling mencengangkan adalah - Yang membuat saya bingung Credit : taufiqrahmantedi